Menanam Cabe di Rumah
Salah satu ciri prilaku hidup sederhana adalah sikap hemat. Hemat dalam prilaku hidup sehari-hari. Sikap hemat dalam kehidupan sehari-hari dapat dilakukan dengan cara memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari dari halaman rumah, yaitu menanam tanaman yang selalu dibutuhkan untuk dikonsumsi sehari-hari. Cabe adalah tanaman yang buahnya selalu dibutuhkan setiap hari oleh setiap rumah tangga di Indonesia pada umumnya.
Cabe adalah tanaman perdu semusim yang berakar tunggang dan tidak berbulu. Cabe termasuk ke dalam anggota genus Capsicum. Buah cabe dapat dimasukkan ke dalam golongan tanaman jenis sayuran dan dalam masakan berfungsi sebagai penguat rasa.
Cabe memiliki banyak jenis diantaranya
- Cabe hijau yang terdiri dari 2 jenis cabe hijau besar dan cabe hijau kecil
- Cabe merah besar
- Cabe Merah Keriting
- Cabe Rawit Merah
- Cabe Gendot
- Cabe hijau keriting.
- Menjaga fungsi penglihatan karena mengandung vitamin A
- Mencegah penimbunan lemak
- Mencegah gangguan Usus, Cabe mengandung zat stimulant, tonikum, dan karminatif. Banyak ahli berpendapat bahwa cabai merupakan stimulant paling murni dengan khasiat terbaik di antara herbal dan makanan alami lainnya.
- Menghangatkan tubuh
- Melancarakan peredaran darah
- Menurunkan kadar gula dalam darah
- Menambah nafsu makan
- Mengurangi rasa sakit
- Mencegah kanker, Cabe mengandung antioksidan yang cukup tinggi sehingga dipercaya dapat mencegah kanker
- Meredakan batuk pilek
0 comments:
Post a Comment